Sebagai brand yang tumbuh bersama wanita Muslimah, Sisesa tidak hanya menghadirkan busana syar’i yang elegan tetapi juga berkomitmen dalam memberdayakan komunitasnya. Kami merasa memiliki tanggung jawab sosial untuk mendukung para Muslimah dalam meningkatkan pengetahuan dan kompetensi, khususnya dalam peran mereka di keluarga. Untuk itu, Sisesa kali ini mengundang dr. Aisah…