Si.Se.Sa. Annual Fashion Show 2024 Blossom of Hope?
Annual Fashion Show 2024 Blossom of Hope Bloom with Purpose, Shine with Hope Si.Se.Sa merupakan brand busana syar’i dengan konsep ready to wear and deluxe. Nama Si.Se.Sa diambil dari penggalan nama ketiga bersaudari, yaitu Siriz Tentani, Senaz Nasansia, dan Sansa Enandera yang resmi didirikan pada tahun 2011. Selalu berkarya dan menciptakan inovasi agar busana Muslim syar’i lebih dicintai oleh para ...